banner 728x250

Mengenal Pondok Pesantren dalam Pengertian, Fungsi, Klasifikasi serta Tujuannya

Oleh Siti Fatimatuz Zahrok, S.Pd.I.

Pondok pesantren adalah lembaga keagamaan yang memberikan pendidikan, pengajaran,
serta pemgembangan dalam menyebarkan agama Islam. Sebuah pondok pesantren pada dasarnya
adalah sebuah asrama pendidikan Islam tradisional di mana siswanya tinggal bersama dan belajar
di bawah bimbingan seorang guru yang dikenal dengan sebutan kyai.

Asrama para santri biasanya berada di dalam lingkungan komplek pesantren di mana kyai
tinggal. Pondok pesantren sebagai lembaga pendidikan Islam memiliki perbedaan dengan
pendidikan formal lainnya. Perbedaan tersebut terlihat dari proses belajar mengajar yang
cenderung sederhana dan tradisional. Pondok pesantren juga merupakan lembaga pendidikan
Islam yang cukup unik karena memiliki elemen yang berbeda dengan lembaga pendidikan
lainnya seperti, adanya kyai, santri, pondok, masjid, dan kitab-kitab klasik.

Lebih lengkapnya bisa didownload DI SINI [teks warna hijau]

banner

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *