Blitar – Dalam sebuah kegiatan perlu adanya beberapa persiapan terkait teknis pelaksanaan. Hal tersebut dilakukan agar kegiatan yang direncanakan berjalan maksimal seperti diharapkan. Termasuk juga dalam Kenferesi Cabang Nahdlatul Ulama (Konfercab NU) Kota Blitar 2021 ini.
Menyikapi hal tersebut, Panitia Konfercab NU Kota Blitar melakukan koordinasi dengan seluruh stake holder agar pelaksaan Konfercab VII menjadi aman dan lancar.
Berikut dokumentasi persiapan panitia yang berhasil dihimpun redaksi ;






